Changhong Kulkas Mini, Lemari Es Murah 2 Pintu dengan Desain Elegan dan Kapasitas Besar
Changhong kulkas mini 2 pintu model FTM108DB. FOTO/Changhong Home Appliance Shopee--
RADARLAMPUNG.CO.ID – Changhong Home Appliance menghadirkan lemari es murah 2 pintu dengan desain elegan dan kapasitas besar.
Seri Changhong kulkas mini hadir sebagai produk refriferator eksklusif melalui model FTM108DB.
Kulkas 2 pintu dengan harga 1 jutaan yang terbuat dari bahan material berkualitas tinggi karena dipersiapkan untuk pemakaian dalam jangka waktu lama.
Tampilan desain yang simpel dan elegan membuat kulkas murah dari Changhong ini bisa jadi referensi bagi konsumen yang sedang mencari kabinet pendingin low budget.
BACA JUGA:Kulkas Mini Sharp SJ-50MB, Lemari Es Hemat Energi Dijamin Anti Boncos, Segini Harganya
Changhong kulkas 2 pintu dengan desain black steel ini tampil trendi, prktis dan hemat energi.
Kulkas 1 juta ini mengonsumsi daya listrik sebesar 41 watt dengan voltase 220-240 Volt dan frekuensi 50Hz.
Penggunaan kulkas juga lebih aman dan nyaman karena tidak bising meski diletakkan di sudut ruangan karena adanya freon R600A.
Desain black steel, modern dan halus mampu melengkapi berbagai gaya rumah dan meningkatkan keindahan rumah konsumen.
BACA JUGA:Sanken Showcase SRS-50R6, Kulkas Mini 1 Jutaan yang Cocok Untuk di Kosan
Kotak buah dan sayur transparan sehingga pandangan jelas, teratur dan hemat ruang serta lebih minim limbah.
Antibakteri pada segel pintu dapat dilepas untuk dibersihkan sehingga penggunaan kulkas tetap antimikroba, tahan lama dan meningkatkan kesehatan konsumen.
Interior kulkas terbuat dari bahan material food grade khusus yang tebal, kokoh dan anti pecah serta aman secara keseluruhan bahan makanan maupun minuman.
Pintu yang fleksibel sehingga arah pembukaan kulkas dapat disesuaikan serta kaki adjustable yang dapat mengakomodasi lantai yang tidak rata.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
