radarlampung.co.id. - Lakalantas terjadi di jalan lintas timur Sumatera Km 266-277, Kampung Terbanggi Ilir, Kecamatan Bandarmataram, Lampung Tengah, Selasa (22/10) sekitar pukul 06.00 WIB. Berdasarkan informasi yang diperoleh empat orang meninggal di tempat dan tiga kritis. Lakalantas terjadi antara truk hijau BE 8135 QP bermuatan batu bata dan pikap Gran Max BD 9157 EZ. Bata yang dimuat truk tumpah dan mobil Gran Max hangus terbakar. Korban meninggal diketahui bernama Sunarjo (73), Kosirin (43), Nabila Karis Saputri (9), dan Reno (49), keempatnya warga Kampung Sumberagung, Kecamatan Seputihmataram. Sedangkan dalam kondisi kritis tiga orang, yakni Watno, Safi\'i, dan M. Soleh Akbar. Kapolres Lamteng AKBP I Made Rasma Jemy membenarkan peristiwa ini. \"Iya, langsung ke Kasatlantas saja,\" katanya. Sayangnya Kasatlantas Polres Lamteng AKP A. Padil Rohim belum bisa dikonfirmasi terkait hal ini. (sya/wdi)
Truk v Grand Max di Lamteng, 4 Penumpang Tewas
Selasa 22-10-2019,12:33 WIB
Editor : Widisandika
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 31-10-2024,07:37 WIB
Tarik Saldo DANA Kaget Rp 275 Ribu, Klaim Link Tautannya Secara Gratis Hari Ini
Kamis 31-10-2024,23:08 WIB
Viral Hujan Es di Lampung Barat Saat Banyak Daerah Alami Cuaca Panas Terik, Begini Penjelasan BMKG
Kamis 31-10-2024,11:39 WIB
Ambil Saldo DANA Kaget Kamis 31 Oktober 2024, Cairkan Link Tautan Dompet Digital Rp 230 Ribu Sekarang
Kamis 31-10-2024,17:48 WIB
Nikmati Promo Indomaret Kamis 31 Oktober 2024, Khusus Member Dapatkan Harga Spesial Parfume Rp 16 Ribu
Kamis 31-10-2024,15:42 WIB
Litbang RLMG: Fauzi-Laras Unggul di Pilkada Pringsewu, Disusul Riyanto-Umi
Terkini
Kamis 31-10-2024,23:30 WIB
Pungki Park Lampung, Rekomendasi Taman Bermain yang Penuh Wahana Edukasi untuk Sang Buah Hati
Kamis 31-10-2024,23:08 WIB
Viral Hujan Es di Lampung Barat Saat Banyak Daerah Alami Cuaca Panas Terik, Begini Penjelasan BMKG
Kamis 31-10-2024,21:46 WIB
Soal Pemecatan Guru SMA di Way Kanan, Anggota DPD RI Asal Lampung Bustami Zainudin Ikut Bersuara
Kamis 31-10-2024,21:33 WIB
Rugikan Negara Miliaran, Rekanan Proyek Jalan Ditahan Penyidik Kejari Lampung Barat
Kamis 31-10-2024,21:12 WIB