
Netizen mengatakan agar peristiwa ledakan petasan ini ditindaklanjuti, dan pihak terkait memberikan pengetahuan tentang bahaya petasan.
“Pentingnya pengetahuan bahaya petasan,” tulis netizen dengan akun Instagram @huzelll.
“Tindak lanjut ke depannya agar kepolisian dan warga melarang adanya petasan di acara2 kemasyarakatan khususnya di kampung. Saat peledakan petasan di acara2 hajatan ataupun lainnya, pasti ada anak2 yg berebut/mencari sisa petasan setelah rentetan petasan selesai meledak,” tulis netizen lainnya dengan akun Instagram @amd_sofyan. (*)