Berlakukan Buka Tutup di Jalinbar Pesisir Barat-Bengkulu

Selasa 18-10-2022,19:45 WIB
Reporter : Yogi Astrayuda
Editor : Alam Islam

BACA JUGA: BPKAD Klaim Pembayaran Tukin PNS Pemkot Bandar Lampung 2022, Lebih Baik Dibanding 2021

Andri mengungkapkan, di bawah jembatan sudah tidak ada lagi tumpuan. Akibatnya, lubang akan semakin besar. Ditambah banyak kendaraan besar yang melintas di jembatan tersebut.

“Kami sudah memasang tanda agar pengendara lebih berhati-hati. Sebab badan jembatan itu bisa sewaktu-waktu amblas dan memutus jalan lintas barat,” tandasnya.


Badan jembatan Way Laay di Jalinbar Kecamatan Karya Penggawa, Pesisir Barat jebol dan mengancam akses penghubung Pesisir Barat-Bengkulu. FOTO YOGI ASTRAYUDA/RADARLAMPUNG.CO.ID --

Andri berharap, instansi terkait bisa melakukan tindakan segera. 

Sebab dikhawatirkan jembatan tersebut akan putus total dan jalan itu merupakan akses satu-satunya menuju Bengkulu melalui jalan lintas Barat (Jalinbar).

BACA JUGA: Harga Jual Anjlok, Petani Singkong Way Kanan Menjerit

“Setengah badan jalan di jembatan Way Laay itu sudah tidak bisa dilintasi lagi. Jika tidak segera ditanggulangi, dikhawatirkan badan jalan akan terputus,” tegasnya. (*)

 

Kategori :