RADARLAMPUNG.CO.ID – Ternyata, dengan menggunakan Kartu Kredit Mandiri Shopee, kita bisa dapatkan cashback koin Shopee hingga 100 ribu.
Untuk itu, jangan lewatkan ulasan tentang cara menggunakan Kartu Kredit Mandiri Shopee agar bisa mendapatkan cashback koin Shopee hingga 100 ribu.
Mungkin belum banyak yang tahu, aplikasi Shopee adalah platform yang bergerak dibidang jual beli secara online dan dapat diakses secara mudah dengan menggunakan smartphone.
Selain bergerak di bidang jual beli, Shopee juga menawarkan fitur tawar menawar yang memungkinkan pembeli untuk melaukan penawaran atau nego harga.
BACA JUGA:7 Bansos yang Akan Cair Tahun 2023 Ini, Nomor 4 Bunda Wajib Tahu
Dengan adanya aplikasi Shopee dapat memudahkan penjual dalam memasarkan produk dengan cepat dan menarik. Dan sistem pembayaran yang mudah menjadikan transaksi cepat sehingga dapat menghemat waktu.
Dan di Shopee juga terdapat banyak diskon menarik yang dapat kalian gunakan, mukai dari diskon potongan harga, cashback hingga gratis ongkir yang dapat memudahkan pembeli.
Untuk itu kami menyajikan promo cashback koin Shopee s/d 100 ribu koin dengan menggunakan kartu kredit Mandiri dengan persyaratan di bawah ini :
Syarat dan Ketentuan
1. Voucher Shopee adalah kode voucher elektronik yang dapat digunakan oleh pengguna untuk mendapatkan cashback 5% dalam bentuk Koin Shopee sampai dengan jumlah maksimum senilai Rp 100.000.
BACA JUGA:Buruan Daftar! Loker Unila Buka 204 Formasi PPPK, Cek Di sini!
2. Voucher Shopee dapat digunakan oleh pengguna pada 1 Januari 2023 sampai dengan 31 Maret 2023 pkl. 10:00-22:00 WIB.
3. Voucher Shopee dapat digunakan apabila pengguna melakukan transaksi dengan nilai minimum pembelian sejumlah Rp500.000.
4. Cashback berlaku untuk pembelian semua produk di Shopee kecuali:
a. Voucher (Pulsa, Data, Gaming, Travel & Tour, Belanja, Tiket Event, Merchant ShopeePay)