RADARLAMPUNG.CO.ID – Kapan BLT 2023 untuk para pekerja akan dicairkan? Tentunya banyak sekali yang mencari apakah BSU akan cair melalui BPJS Ketenagakerjaan.
Untuk mengecek kapan BLT 2023 dicairkan dan BSU BPJS Ketenagakerjaan, segera login ke Kemnaker dan segera cek daftar nama dari penerima dan juga pendaftaran BLT subsidi gaji 2023.
Jadi, para pekerja segera lah cek KTP milik mu, karena ada 21 juta orang yang akan mendapatkan BLT 2023 dengan nominal sebesar Rp700 ribu di bulan April ini.
Tetapi sebelum itu daftar dulu ke situs resmi yang bukan BSU BPJS Ketenagakerjaan maupun dari Kemnaker.
BACA JUGA:Bansos BPNT dan PKH Cair Bulan Depan, Ini Kriteria Penting Tahap 2 yang Harus Dipenuhi KPM
Di tahun 2022 lalu bahwa BSU kembali sudah disalurkan oleh pemerintah ke para pekerja, yang dimana tujuannya untuk membantu mereka terimbas karena kenaikan harga BBM.
Dan sebelumnya itu di tahun 2020 dan juga 2021 untuk program BLT subsidi gaji sudah dijalankan oleh pemerintah dengan tujuan untuk membantu para pekerja yang sedang terdampak ekonomi akibat pandemic Covid-19.
BACA JUGA:Begini Penyaluran Terbaru Pencairan Bansos BPNT Tahap 2, Cek Awas Keliru
Nominal BLT subsidi gaji yang dicairkan ke para pekerja di tahun 2020 yakni mencapai sebesar Rp2,4 juta. Lalu untuk di tahun 2021 turun menjadi sebesar Rp1,2 juta dan di tahun 2022 turun kembali jadi Rp600 ribu.
Di dalam menjalankan program BLT subsidi gaji ini, Kemnaker selalu menggandeng pihak dari BPJS Ketenagakerjaan agar menentukan para pekerja yang layak untuk mendapatkan dana BSU.
BACA JUGA:Kartu Prakerja 2023 Gelombang 50 Telah Dibuka, Catat Beberapa Golongan Ini yang Tak Bisa Daftar
Nah bagaimana cara mengecek status dari penerima BSU 2023 ini melalui link kemnaker.go.id simak di artikel ini:
- Anda perlu mengunjungi website kemnaker.go.id
- Dan apabila anda belum memiliki akun, maka Anda harus melakukan pendaftaran terlebih dahulu. Lengkapi pendaftaran akun. Aktivasi akun terlebih dahulu dengan menggunakan kode OTP yang akan dikirimkan ke nomor HP Anda.