Terlihat di dalam sebuah gambar sesorang sedang merokok dan bermain kartu dengan menggunakan teknik pelukisan yang begitu halus dan intensitas warna yang indah.
Wajar saja lukisan ini memiliki harga mahal dan berhasil menduduki katagori seni termahal ketiga yang berhasil terjual dengan harga 250 juta dollar atau setara Rp 3,7 triliun.
4. Lukisan Orange Marilyn
Lukisan Andy Warhol berhasil masuk jajaran seni termahal yang bernilai tinggi dengan harga Rp 3,5 triliun.
BACA JUGA:Jabatan Tiga Pj Bupati Akan Habis, Ini Kata Gubernur Lampung
Diberi nama Orange Marilyn lukisan ini merupakan lukisan mengenai Marilyn Monrow.
5. Lukisan Nafea Faa Ipoipo
Lukisan Paul Gauguin yang satu ini memiliki makna dua cewek berkulit gelap yang saling berbincang menanyakan tentang kapan menikah.
Berlatar di sebuah pegunungan menjulang dicakrawala dihiasi padang rumput bermandikan matahari di Tahit.
Di belakang sana terlihat sebuah garis lukis yang menggambarkan seorang pekerja keras di lapangan.
Karya seni lukisan ini pun masuk dalam jajaranh Lukisan termahal dengan harga 210 juta dollar, setara Rp 3,2 triliun.
Itulah beberapa deretan lukisan yang memiliki nilai fantastis dengan harga yang mencapai triliunan rupiah dan menjadi termahal di dunia. (*)