Jaring Aspirasi Balon DPD Lampung Ditutup, Diikuti 46.614 Voters, Ini Hasil Lengkapnya

Sabtu 08-07-2023,09:18 WIB
Reporter : Widisandika Budiman
Editor : Widisandika Budiman

RADARLAMPUNG.CO.ID-Jaring Aspirasi balon DPD Lampung ditutup,  diikuti 46.614 voters,  ini hasil lengkapnya.

radarlampung.co.id menggelar Jaring Aspirasi kandidat Bakal Calon DPD RI perwakilan Provinsi Lampung. 

Jaring aspirasi itu dimaksudkan sebagai kesempatan masyarakat menyuarakan tokoh pilihannya di bursa balon DPD RI Provinsi Lampung. 

BACA JUGA:Tetapkan Satu Nama, Golkar Pringsewu Pilih Ririn Kuswantari Jadi Calon Bupati

Jaring aspirasi radarlampung.co.id juga untuk membantu mensosialisasikan dan meningkatkan kesadaran masyarakat Lampung menyambut pesta demokrasi Pemilu 2024 mendatang.

Sebelumnya, radarlampung.co.id telah menggelar Jaring Aspirasi Kandidat Balon Gubernur Lampung 2024.

Jaring Aspirasi kandidat Balon Gubernur Lampung itu dilaksanakan rentang 21 Juni 2023 hingga 28 Juni 2023. 

BACA JUGA:Sementara, Ini Lima Besar Jaring Aspirasi Nama Balon DPD RI Asal Lampung

Hasilnya, sebanyak 15.539 voters radarlampung.co.id berpartisipasi dalam Jaring Aspirasi tersebut.

Tercatat ada 10 nama yang mendapatkan vote terbanyak dari voters radarlampung.co.id. 

Sedangkan di Jaring Aspirasi kandidat Balon DPD RI Lampung digelar sejak 30 Juni 2023 pukul 00.30 WIB dan ditutup pada 7 Juli 2023 pukul 23.59 WIB.

BACA JUGA:Jaring Aspirasi Calon Senator Lampung, Sementara Dukungan Terbanyak Diraih Benny Uzer

Hasilnya ternyata voters yang berpartisipasi pada Jaring Aspirasi Balon DPD RI Lampung ini menembus angka 46.614 voters.

Jumlah ini tiga kali lipat lebih banyak dibandingkan voters Jaring Aspirasi Balon Gubernur 2024. 

Pada balon Senator DPD RI Perwakilan Lampung ini tercatat diikuti oleh empat petahana senator DPD RI Lampung. Yakni Abdul Hakim, Ahmad Bastian SY, Bustami Zainudin dan Jihan Nurlela. 

Kategori :