Di mana, pada edisi kali ini Universitas Teknokrat Indonesia berhasil menduduki posisi 7 PTN/PTS terbaik di se-Indonesia versi Unirank dan Peringkat 95 di Asia.
Pencapaian Universitas Teknokrat Indonesia sebagai peringkat 2 PTS terbaik di Indonesia merupakan langkah maju yang luar biasa dalam mencapai tujuan akademik dan akan menjadi inspirasi bagi perguruan tinggi lainnya di tanah air.
"Semoga prestasi ini semakin memotivasi universitas-universitas di Indonesia untuk terus berinovasi dan berkomitmen dalam memberikan pendidikan berkualitas tinggi bagi generasi mendatang," pungkasnya. (*/rls)