Kemudian dilihat pula dalam kualitas informassi jejaring akademik internasional.
Serta dampak sosial melalui sumber internet yang terindeks Aherf dan juga Majestics.
Selanjutnya aspek Opennes rank atau banyaknya publikasi karya ilmiah dengan persentase sebesar 10%.
Ada juga aspek excellence rank yang menilai pada jumlah penelitian dengan bobot persentase sebesar 40%.
Demikianlah pembahasan terkait daftar nama kampus terbaik yang ada di Pulau Jawa. (*)