Update Daftar Guru Besar Universitas Lampung 2023, Terbanyak dari Fakultas Mana?

Kamis 24-08-2023,02:03 WIB
Reporter : Ajeng Monika Selis
Editor : Yuda Pranata

BACA JUGA:Spesifikasi TV Samsung 85 In Crystal UHD 4K CU8000, Layar Lebar Seperti Nonton di Bioskop

Jika melihat pada daftar guru besar yang tersebar di beberapa fakultas yang ada di Universitas Lampung.

Maka dapat diambil kesimpulan bahwa guru besar terbanyak di Universitas Lampung berada di Fakultas Pertanian.

Fakultas Pertanian Universitas Lampung tercatat memiliki sebanyak 33 guru besar.

Demikian penjelasan terkait daftar guru besar yang ada di Universitas Lampung. 

BACA JUGA:Dijamin Lolos Verifikasi! Siapkan Syarat Ini Untuk Dapatkan Pinjaman Saldo Dana KUR Bank BRI

Sebagai informasi tambahan, informasi ini dapat berubah sewaktu-waktu mengikuti perkembangan dari kampus terkait, cek secara berkala. (*)

Kategori :