DP Nol Persen, Simak Syarat dan Ketentuan Terbaru September 2023 untuk Ajukan Pinjaman Tunai di Akulaku

Senin 11-09-2023,10:45 WIB
Reporter : Ajeng Monika Selis
Editor : Alam Islam

1. Warga Negara Indonesia (WNI).

2. Pelanggan Akulaku berusia minimal 23 tahun.

3. Memiliki KTP yang masih aktif/berlaku.

4. Memiliki nomor telepon yang aktif.

BACA JUGA: Daftar Bola Adidas di Piala Dunia, Apa Saja?

5. Memiliki Alamat email yang valid.

6. Memiliki pendapatan tetap, dan mampu menunjukkan slip gaji atau keterangan pendapatan dari Perusahaan tempat bekerja.

7. Memiliki rekening bank yang aktif.

8. Memiliki rekening bank yang dapat diakses secara online.

BACA JUGA: Traveling to Indonesia, A Guide for Americans

9. Melampirkan slip gaji selama tiga bulan terakhir.

10. Melampirkan NPWP atau daftar rekening koran (bagi pelanggan Akulaku yang merupakan pengusaha).

11. Tidak sedang dalam kondisi terlilit hutang atau belum terselesaikan.

12. Tidak memiliki riwayat atau catatan criminal, atau masalah hukum yang sedang dalam proses.

BACA JUGA: Simak, Ini Cara Mudah Buat Akun SSCASN Untuk Daftar CPNS 2023

13. Memiliki akun Akulaku yang aktif dan terverifikasi.

Kategori :