7 Tips Berpakaian Agar Terlihat Lebih Langsing Untuk Badan Gemuk Dijamin Bakalan Lebih Percaya Diri

Kamis 26-10-2023,13:03 WIB
Reporter : MBKM 1
Editor : Anggri Sastriadi

RADARLAMPUNG.CO.ID - Untuk kamu yang memiliki badan gemuk tips berpakaian agar terlihat lebih langsing sangat berpengaruh untuk meningkatkan kepercayaan diri.

Pasti diantara kamu yang memiliki badan gemuk  kerap merasa kebingungan saat memilih pakaian yang cocok untuk dipakai sehari-hari agar tetap terlihat langsing.

Karena besar kemungkinan saat berpakaian sering merasa tidak percaya diri karena takut terlihat gemuk.

Segala tips berpakaian pasti dilakukan agar terlihat sempurna dan menjadi percaya diri saat dilihat orang lain.

BACA JUGA:Cocok untuk Hangout! Ini 6 Rekomendasi Cafe yang Dekat Gedung Sate di Bandung

Dimulai dari menyesuaikan bentuk dan warna pakaian yang kamu pakai, hal ini sangat perlu diperhatikan.

Jika kamu salah satu orang yang memiliki permasalahan diatas kamu perlu menyimak tips  berpakaian agar terlihat lebih kurus dibawah ini.

1. Pilih Warna Pakaian Yang berwarna Hitam

Menggunakan pakaian warna hitam agar terlihat lebih langsing adalah tips lama dan sering dipraktikkan.

BACA JUGA:Bertambah 2, Kini Motor Listrik Bersubsidi Total Ada 36 Model, Cek Daftarnya Lengkap dengan Harga Terbaru

Pemilihan warna pada pakaian memang sangat berpengaruh terhadap penampilan bentuk tubuh , terutama warna hitam.

Warna hitam diyakini akan memberikan efek ramping dan jenjang pada tubuh, oleh karena itu warna hitam bisa menjadi pilihan pakaian kamu untuk terlihat langsing.

Bukan hanya warna hitam saja, kamu bisa menggunakan pilihan warna gelap lainnya seperti navy dan merah gelap hindari warna pucat seperti krem.

2. Pilih Bentuk Kerah V

BACA JUGA:Tips Fashion di Kalangan Remaja Wanita, Nomor 2 Bagus untuk Sesekali Kamu Coba

Kategori :