BACA JUGA:Mantap, Atlet Karate Teknokrat Sumbang Emas di Lomba Kejurnas
2. Df dan Wf
Ada yang tau dengan singkatan yang ini? Nah, df dan wf merupakan singkatan dari dry food dan wet food.
Dry food ialah makanan kering, yang sering dijadikan sebagai makanan harian dari kucing.
BACA JUGA:Aman dan Sehat, Ini Manfaat Minyak Telon untuk Kulit Bayi
Sedangkan, wet food adalah makanan basah seperti makanan kaleng kucing dan makana sachet.
3. Pawrent
Istilah pawrent sendiri diambil dari kata parent yang artinya orang tua. Selain itu kata paw yang merujuk pada cakar kucing.
Jadi, bagi para pecinta kucing, mereka sering menggangap kucing sebagai anak mereka.
BACA JUGA:3 Sifat dan 4 Fakta Medis Orang yang punya Golongan Darah A, Salah Satunya Beresiko
Kucing sering diperlakukan seperti anak sendiri yaitu dengan memberi makan dan minum,
memandikan kucing, membersihkan kotoran atau membelikan mainan dan baju untuk kucing kesayangan mereka.
4. Foster dan Shelter
Julukan Foster memiliki arti mengasuh, yang hanya bersifat sementara dalam memelihara kucing.
BACA JUGA:Ini Dia 5 Daerah Pertambangan Minyak Terbesar di Indonesia, Dominan di Sumatera
Hingga kucing itu bertemu dengan pengasuh baru dan menemukan rumah.