Tak Hanya Wajah, Punggung Juga Bisa Jerawatan Loh, Yuk Kenali Penyebabnya

Rabu 22-11-2023,15:45 WIB
Reporter : MBKM 12
Editor : Ari Suryanto

BACA JUGA:Cara Mengajukan Sanggah Hasil Ujian SKD CPNS 2023 Lengkap Batas Waktunya

Keringet yang keluar selepas olahraga dapat menimbulkan kuman dan bakteri yang bisa menyebabkan munculnya jerawat punggung.

2. Eksfoliasi

Tak hanya dilakukan pada area wajah, eksfoliasi juga penting dilakukan di area punggung guna menghindari munculnya jerawat punggung. 

Kamu bisa memanfaatkan scrub yang mengandung salicylid acid untuk membantu mengontrol minyak pada kulit, mengontrol pori-pori dan mengatasi kulit mati.

BACA JUGA:Bentuk Lanjutan HUT ke 77 Tahun & Implementasikan Program TJSL, BNI Tanam 100 Bibit Pohon Kelengkeng di ITERA

3. Gunakan Pakaian Longgar

Pakaian yang ketat dapat membuat keringet yang bisa bergerak dan susah untuk dikeringkan.

Keringat akan menimbulkan pori-pori dan memicu timbulnya jerawat. 

Jadi pilihlah pakaian yang longgar untuk mencegahnya timbulnya jerawat.

BBACA JUGA:Hati-hati, Ternyata 5 Makanan Ini Bisa Sebabkan Jerawat

4. Rambut


Woman tying her hair -Freepik-

Hal yang perlu diperhatikan selanjutnya adalah rambut.

Rambut panjang yang terlerai di daerah punggung dapat mengakibatkan kotoran masuk dengan mudah kedalam kulit. 

Pastikan kamu mencuci rambut secara rutin dan mengikat rambut saat sedang berkeringat.

Kategori :