Apa Itu Multifinance? Simak Pengertian dan Jenisnya

Rabu 03-01-2024,16:58 WIB
Reporter : Ajeng Monika Selis
Editor : Ari Suryanto

Modal tersebut akan diberikan oleh perusahaan tepat sebelum seller memberikan produk atau jasanya ke pelanggan.

Dengan cara tersebut pelanggan akan meneruskan kegiatan utang piuangnya secara langsung dengan pihak perusahaan terkait.

Namun beda juga dengan bank finance yang memungkinkan penarikan uang atau dana melalui simpanan dan tabungan milik nasabah.

Hal ini menjadikannya berbeda dengan perusahaan multifinance karena tidak bisa melakukannya, disebabkan penarikan hanya boleh dilakukan dari pinjaman.

BACA JUGA:Bongkar Spesifikasi Huawei Nova 12 Lite yang Bawa Layar 120Hz Hingga RAM Besar 8GB

Selanjutnya ada beberapa jenis-jenis perusahaan multifinance yang sesuai dengan penyediaan barang atau jasa yang diadakan.

Pertama adalah multifinance untuk pembelian kendaraan bermotor, yang menyediakam jasa peminjaman dana.

Dalam hal tersebut bertujuan supaya masyarakat dapat dengan mudah melakukan pembelian kendaraan bermotor.

Sehingga peminjam mendapatkan akses jasa dengan mendatangi dealer kendaraan seperti mobil atau motor yang terkemuka.

BACA JUGA:YG Entertainment Konfirmasi Blackpink Hanya Tanda Tangan Kontrak Grup Bukan Kontrak Individu

Kedua adalah multfinance yang bergerak di bidang jasa pembelian alat berat, yang seringkali dibutuhkan untuk kelancaran produksi usaha dengan skala kelas menengah.

Jadi apabila ada pelaku usaha skalakecil dan menengah yang ingin mengembangkan usahanya, maka perusahaan jenis ini dapat melayani pinjaman dana khusus.

Lalu jenis perusahaan multifinance yang ketiga adalah yang bergerak di bidang pembiayaan kebutuhan peralatan rumah tangga.

Sehingga perusahaan ini dapat membantu dalam memenuhi kebutuhan alat elektronik skala rumah tangga dengan senang hati.

BACA JUGA:Nasi Balap Puyung Inaq Esun Kuliner Legendaris Lombok Sejak 1970, Hanya 33 Menit dari Hotel Grand Legi

Demikian pembahasan tadi berkaitan dengan pengertian dan jenis perusahaan multifinance. Jika kita perhatikan, perusahaan ini memang menyumbangkan banyak sekali manfaat dalam kehidupan masyarakat, terutama dalam pemenuhan kebutuhan sehari-hari.

Kategori :