Daftar Instansi yang Buka Lowongan Formasi CASN 2024, Cek Rinciannya Lengkapnya

Sabtu 27-04-2024,06:28 WIB
Reporter : Dian Saptari
Editor : Alam Islam

7. Bawaslu

Lowongan formasi yang dibuka oleh Bawaslu pada rekrutmen CPNS 2024 yakni 1.984.

Sedangkan untuk calon PPPK tahun 2024 lowongan yang disiapkan Bawaslu sebanyak 16.573.

BACA JUGA:Residivis Narkoba di Bandar Lampung Kembali Diringkus Polisi, Jualan Sabu dan Ganja Dalam 2 Bulan Terakhir

8. Kementerian sosial

Formasi yang telah disiapkan oleh Kemensos pada rekrutmen CPNS sebanyak 266.

Sedangkan untuk calon PPPK, Kemensos menyediakan lowongan sebanyak 40.573.

Formasi tersebut diharapkan bisa memenuhi kebutuhan para tenaga honorer ataupun non ASN.

BACA JUGA:Apakah Lulusan Tahun 2024 Wajib Membawa Ijazah saat UTBK SNBT? Cek Ketentuannya

9. Kementerian PUPR

Formasi yang ditetapkan oleh Kementerian PUPR untuk rekrutmen CPNS 2024 yakni 6.388.

Sedangkan untuk calon PPPK sebanyak 19.931 formasi.

10. Kemendikbudristek 

BACA JUGA:Perhatikan! Ini Ketentuan Ukuran Kartu Tanda Peserta UTBK SNBT 2024

Rincian untuk formasi CPNS yang disediakan Kemendikbudristek tahun 2024 yakni sebanyak 15.462.

Terakhir, lowongan untuk PPPK 2024 dari kemendikbudristek yakni sebanyak 25.079 formasi.

Kategori :