Daftar Instansi yang Sepi Peminat Pada Pendaftaran CPNS 2024, Ini Rinciannya

Senin 26-08-2024,09:52 WIB
Reporter : Dian Saptari
Editor : Alam Islam

RADARLAMPUNG.CO.ID - Ini beberapa instansi yang masih sepi peminat pada pendaftaran CPNS 2024.

Tentu informasi ini bisa dijadikan referensi untuk melihat peluang agar bisa lolos seleksi CPNS.

Dilansir dari Instagram resmi BKN, ada beberapa instansi yang masih sedikit sekali pelamarnya.

Di antaranya, instansi Badan Pembinaan Ideologi Pancasila, Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan.

BACA JUGA:Hati- Hati, Ini 4 Kesalahan Penyebab Pelamar Gagal Seleksi CPNS 2024

BACA JUGA:Pemkab Pesisir Barat Sediakan 56 Formasi Tenaga Kesehatan Pada Pendaftaran CPNS 2024, Ini Rinciannya

Kemudian, instansi Sekretariat Jenderal Komisi Yudisial dan Setjen WANTANNAS dengan total pelamar 1.

Berikut ini rincian lengkap mengenai instansi yang masih sepi peminatnya pada pendaftaran CPNS 2024.

1. Badan Pembinaan Ideologi Pancasila

- Formasi tersedia: 53

- Pelamar yang baru mendaftar : 1

BACA JUGA:Pemkab Way Kanan Buka 79 Formasi CPNS 2024, 30 Posisi Disediakan untuk Pranata Komputer Ahli Pertama

BACA JUGA:Peserta Usia 40 Tahun Tetap Bisa Daftar CPNS 2024, Cek Aturan Sekaligus Formasinya

2. Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan.

- Formasi yang disediakan : 65

Kategori :