RADARLAMPUNG.CO.ID – Berikut ini merupakan spesifikasi lengkap dan penawaran harga HP low budget terbaru dalam seri Poco C75 2024.
Poco C75 resmi rilis di Indonesia dengan membawa performa chipset dari Mediatek Helio G81-Ultra.
Performa chipsetnya disokong memori RAM besar mulai 6GB hingga 8GB LPDDR4X.
Kemudian sistem operasi pada dapur pacunya didukung fitur OS versi Android 14 with HyperOS.
BACA JUGA:Rekomendasi HP Low Budget Terbaru, Cek Spesifikasi dan Harga Tecno Spark 30C 5G
BACA JUGA:Rekomendasi HP Low Budget Terbaru Dalam Seri Samsung Galaxy F05
HP Android murah 1 jutaan ini juga memiliki penyimpanan file internal yang lega mulai 128GB hingga 256GB.
Pengguna juga masih bisa memperluas penyimpanan file dengan menggunakan memori eksternal microSD.
Adapun perbekalan daya pada ponsel disokong baterai jumbo 5610mAh yang dilengkapi fitur pengisian daya cepat.
Untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan pada HP Poco C75 2024, cek perbandingan spek dan harga yang ditawarkan berikut:
BACA JUGA:Apa yang Dimaksud Gemini AI dan Bagaimana Cara Menggunakannya?
BACA JUGA:Bersaing Ketat dengan ChatGPT, Google Buka Platform Chatbot
Spesifikasi Poco C75 2024
- Layar 6.88 inci HD+
- Teknologi IPS LCD Display