Rekomendasi Speaker Bluetooth Portable Watt Besar yang Memiliki Suara Super Kencang

Senin 09-06-2025,08:09 WIB
Reporter : Adelia Trinita
Editor : Alam Islam

Meskipun berdaya 30 watt, kualitas audio yang dihasilkan tetap jernih dan bertenaga berkat dual driver dengan diafragma titanium dan dukungan chip DSP. 

Speaker ini menawarkan tiga mode equalizer (3D, vocal, dan bass) yang bisa diubah sesuai selera musik. Sertifikasi IPX7 waterproof membuatnya aman digunakan di sekitar air.

Baterainya berkapasitas 4.000 mAh dan dapat bertahan hingga 12 jam, tergantung volume dan jenis input. Tersedia koneksi bluetooth 5.0, AUX, serta slot micro SD yang mendukung file audio hingga 64 GB.

BACA JUGA:iPad 11th Gen 2025, Tablet Terbaru Dengan Performa Apple A16 Bionic

BACA JUGA:Xiaomi Pad 7 Ultra, Ini Spesifikasi dan Harga di Bulan Juni 2025

Fitur TWS pairing juga memungkinkan dua speaker digabungkan untuk pengalaman suara stereo yang lebih hidup.

Kategori :