BKPL Peduli kepada Warga Terdampak PPKM Darurat
RADARLAMPUNG.CO.ID - Bundo Kanduang Provinsi Lampung (BKPL) peduli, berbagi untuk warga minang terdampak Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) darurat tinggal di Bandarlampung.
Ketua DPW BKPL, Hj.Tuti Malano menyampaikan, pengurus BKPL, memberikan laporan penyaluran atau penyerahan sedekah dari para donatur untuk warga minang yang terkena dampak dari PPKM darurat.
\"Bantuan diberikan untuk 26 orang warga minang terdampak PPKM Darurat tinggal di Bandarlampung. Mereka mendapatkan masing masingnya uang tunai [email protected], dan lainnya. Semoga bantuan ini bermanfaat bagi masyarakat terdampak PPKM Darurat,\" jelasnya. (gie/yud)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: