Mengenal Aksara Lampung dan Cara Penulisannya, Yuk Simak Ulasannya

Mengenal Aksara Lampung dan Cara Penulisannya, Yuk Simak Ulasannya

Dengan urutat dari table sebelah kiri atas ke samping. Dan dilanjutkan dari table bawahnya.

Sedangkan untuk penulisannya pun dari sebelah kanan ke kiri. Dengan penggabungan hurufnya pun hampir sama dengan huruf di bahasa Indonesia.

Dan huruf vokalnya pun diberi tambahan anak huruf seperti pada harakat Bahasa Arab.

BACA JUGA:4 Cara Mengatasi dan Menyembuhkan Penyakit Insomnia, Nomor 3 Sangat Mudah

4. Belajar Aksara Lampung

Dilansir radarlampung.co.id dari situs kitashare.net untuk diketahui bahwa aksara Lampung merupakan bentuk tulisan yang masih berhubungan dengan unsur aksara Pallawa dan huruf Arab.

Dengan aksara Lampung mempunyai 20 huruf induk, 12 anak huruf aksara Lampung dan 10 tanda bacanya.

Diketahui apabila aksara Lampung ditulis dan dibaca dari kiri ke kanan.

BACA JUGA:5 Bahaya Main HP Menjelang Tidur yang Wajib Kamu Ketahui

5. Mengenal Huruf Aksara Lampung

Aksara Lampung mempunyai 20 huruf induk dan huruf aksara Lampung itu ditulis dari kiri ke kanan.

Nah berikut ini untuk 20 huruf aksara Lampung:


Aksara Lampung--

(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: