Pasca Amblas, Gorong-gorong di Jalan Z.A. Pagar Alam Bakal Dipasang Box Culvert

Pasca Amblas, Gorong-gorong di Jalan Z.A. Pagar Alam Bakal Dipasang Box Culvert

(Foto Dok. Radarlampung.co.id)--

"Gorong-gorong itu jenisnya Aramco dengan diameter 80cm hanya 1 bentangan. Dengan kepadatan penduduk, debit air yang diterima tidak mampu menampung. Oleh karena itu kita design mengunakan box culvert 2 bentangan sampai outlet/dua jalur badan jalan," tambahnya.

BACA JUGA:Awal Tahun, Pemkab Tanggamus Lelang 4 Jabatan

Selain itu, gorong-gorong itu juga sudah berusia puluhan tahun karena dibangun sekitar tahun 1970-an. Sehingga terjadi penurunan/kerusakan pada badan jalan. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: