Manfaat Puasa Untuk Kecantikan Kutit Wanita

Manfaat Puasa Untuk Kecantikan Kutit Wanita

Simak manfaat puasa untuk kecantikan kulit wanita.--

BACA JUGA:Emersia Hotel and Resort Bandar Lampung Berikan Paket Bukber Promo Menu Khas Timur Tengah

1. Menggantikan Sel Tubuh

Dengan berpuasa, tubuh kita akan mengganti sel-sel tubuh lebih cepat dari biasanya.

Bukkan hanya sel kulit aja yang diperbaharui namun juga sel tubuh lainnya.

Jangan lupa untuk makan sahur dan buka dengan makanan yang bergizi tinggi supaya proses regenerasi sel kulit ini menjadi lebih cepat dan sehat.

2. Membersihkan Kulit

Manfaat lainnya dari puasa adalah mampu mendetoksifikasi tubuh.

Detoksifikasi adalah proses pembersihan diri dari berbagai racun dalam tubuh.

Proses detoksifikasi ini akan sangat baik untuk kesehatan dan kecantikan kulit karena akan membuat kulit tampak lebih bersih, segar, kenyal, dan lebih cerah.

Jadi jika anda melakukan puasa rutin maka anda akan mendapatkan hasilyang sepadan pada kesehatan.

3. Mencegah Jerawat

Jerawat merupakan hasil dari bakteri dan racun yang ada di dalam tubuh sehingga dengan melakukan puasa, jerawat dapat mudah hilang lebih cepat.

Nah, bagi anda yang ingin mendapatkan wajah bersih tanpa jerawat maka jangan sungkan untuk puasa ya girls.

4. Menngatasi Iritasi Kulit

Kontak antara kulit dengan zat berbahaya bagi tubuh dan kulit bisa diminimalisir dengan puasa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: