Kabar Baik, Tanggal 18 Mei sampai 31 Mei 2023, KPM Bakal Cair Bansos Rp400 ribu Hingga Rp1 Juta
Pencairan Bantuan Sosial (Bansos) tahun 2023--Pixabay.com
BACA JUGA:Parah! Pimpinan Ponpes Al Zaytun Kutip Kitab Injil saat Sampaikan Khutbah
Sementara Untuk Penerima PIP, pelajar tersebut sudah memenuhi persyaratan di laman resmi PIP Kemendikbud serta telah mengaktivasi Rekening.
Selain itu, KPM juga harus memahami empat informasi penting yakni.
Pertama, pencairan dilakukan secara bertahap bukan serentak. Jadi harap bersabar dalam Proses pencarian Bansos PKH maupun BPNT.
Kedua, Daerah 3 T dan KKS sebelumnya, melalui BTN diharapkan bersabar karena saat ini sedang proses pencairan di PT.Pos Indonesia yang jadwalnya disesuaikan daerah masing masing.
BACA JUGA:Ngeri! Golongan Ini yang Didoakan Malaikat Jibril Masuk Neraka
Ketiga, KPM sebelumnya mendapatkan pencairan Bansos BPNT maupun PKH adakalanya pada tahap II tidak menerima pencairan.
Keempat, KPM tidak perlu menanyakan kepada siapapun terkait pencairan tersebut. Cukup dengan melihat data Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial Next Generation (SIKS-NG), pada sistem ini akan tergambar keterangan Bansos bisa cair atau tidak.
Semoga Kabar Istimewa ini dapat memberikan pemahaman kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) terutama yang sedang menunggu proses penyaluran pencairan berbagai bantuan sosial (bansos) dari pemerintah mulai 18 Mei hingga 31 Mei 2023 mendatang. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: