Dua Kerajaan Kuno yang Pernah Berdiri di Lampung

Dua Kerajaan Kuno yang Pernah Berdiri di Lampung

Kerajaan-kerajaan yang pernah berdiri dan berjaya di Lampung. ILUSTRASI/Foto Tangkapan Layar Berbagai Sumber--

RADARLAMPUNG.CO.IDLampung menjadi salah satu daerah di Indonesia yang menyimpan sejarah kerajaan kuno.

Ada beberapa kerajaan yang eksistensinya banyak dikenal oleh masyarakat Indonesia, khususnya Lampung.

Kerajaan-kerajaan yang pernah ada di Lampung ini menjadi saksi.

Bahwasannya Lampung juga menyimpan sejarah peradaban serta kebudayaan nenek moyang.

BACA JUGA: Mengulik Sejarah Kerajaan Tulang Bawang di Lampung

Di mana, keduanya bercampur menjadi catatan bersejarah bagi daerah ini.

Berdasar penelusuran yang dilakukan Radarlampung.co.id pada Senin, 10 Juli 2023.

Lampung diketahui memiliki dua kerajaan besar yang pernah berdiri di daerah ini.

Kedua kerajaan yang pernah berjaya di Provinsi Lampung di antaranya Kerajaan Skala Brak dan Kerajaan Tulang Bawang.

BACA JUGA: Daftar Kerajaan Terbesar yang Pernah Berdiri di Nusantara

1. Kerajaan Skala Brak

Masyarakat Lampung semestinya sudah mengenal akan eksistensi dari peradaban Kerajaan Skala Brak.

Skala Brak dikenal sebagai sebuah kerajaan kuno yang memiliki makna penting bagi keturunan Lampung.

Secara administrative, Kerajaan Skala Brak berada di wilayah Kabupaten Lampung Barat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: