Rumah Adat Lampung Berdasarkan Jenisnya
Rumah adat Lampung Nuwo Sesat. ILUSTRASI/FOTO YOUTUBE ID Info--
BACA JUGA: Super Mewah, Ini Empat Koleksi Jam Tangan Rolex Terbaru Dengan Desain Unik dan Elegan
Adapula area yang dibuat khusus sebagai tempat berkumpulnya kaum perempuan yaitu Lapang Agung.
Di dalam Nuwo Balak terdapat tiga kamar tidur yang digunakan berdasarkan urutan mulai dari tertua hingga termuda.
Kamar tidur pertama dikenal dengan nama Kebik Temen atau Kebik Kerumpu.
Kebik Temen digunakan sebagai tempat tidur bagi anak tertua.
BACA JUGA: Begini Nasib Gaji dan Tukin PNS Jika Menggunakan Skema Single Salary, Silahkan Cek Keuntungannya!
Bagi masyarakat Lampung, anak tertua disebut sebagai anak penyimbang bumi.
Kemudian ada Kebik Rangek yang berfungsi sebagai kamar tidur bagi anak kedua.
Anak kedua dalam adat masyarakat Lampung disebut sebagai anak penyimbang ratu.
Sementara anak ketiga yang disebut sebagai anak penyimbang batin.
BACA JUGA: Segera Diputuskan! Berapa Besar Kenaikan Gaji PNS Tertinggi Pakai Hitungan Single Salary?
Anak ketiga akan tidur di kamar yang dikenal dengan Kebik Tengah.
3. Lamban Pesagi
Selanjutnya ada rumah adat yang berasal dari Kawasan Lampung Barat.
Rumah adat Lamban Pesagi menjadi salah satu jenis rumah adat Lampung.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: