5 Ciri Khas Lampung, 'Serpihan Surga' di Ujung Andalas Pulau Sumatera

5 Ciri Khas Lampung, 'Serpihan Surga' di Ujung Andalas Pulau Sumatera

Ciri khas yang dimiliki oleh daerah Lampung. ILUSTRASI/FOTO YOUTUBE Education Ware--

Namun di dalamnya juga pasti menyimpan beragam kuliner yang unik dan lezat.

Lampung pun menjadi daerah yang memiliki banyak kuliner yang khas.

Berbagai kuliner yang ada di Lampung, hingga sekarang pun masih sering didengar masyarakat di seluruh penjuru tanah air.

Karena merupakan pecahan dari Sumatera Selatan, daerah Lampung juga memiliki makanan khas yang hampir serupa.

BACA JUGA:Proses Begawi Dalam Adat Lampung Pepadun

Lampung memiliki makanan khas yang berbau ikan dan juga sambal asam manis.

Adapun makanan khas Lampung yang menjadi favorit di antaranya, pempek ikan tenggiri, sambel seruit, tempoyak dan masih banyak lagi.

Jika berkunjung ke Lampung, maka sangat disarankan untuk mecicipi hidangan seruit.

Dengan berbagai jenis sambal serta lalapan yang menggugah selera makan.

BACA JUGA:Negara-negara Dengan Pendapatan Terendah di Dunia, Nomor 2 Tidak Hanya Miskin, Tapi Paling Tidak Aman

5. Wisata

Selain tempat makan yang menghidangkan kelezatan kuliner khas Lampung.

Daerah Lampung juga memiliki banyak tempat wisata yang indah.

Ada banyak keindahan yang tersimpan di berbagai sudut Lampung.

BACA JUGA:Yuk, Kenali Beragam Jenis Burung Kedasih, Ada yang Habitatnya di Musim Hujan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: