Iklan Bos Aca Header Detail

Daftar Manfaat dan Efek Samping dari Tanaman Kitolod, Yuk Simak!

Daftar Manfaat dan Efek Samping dari Tanaman Kitolod, Yuk Simak!

Foto tangkap layar Youtube @gridkids : Tanaman Kitolod memiliki manfaat dan Efek samping untuk kesehatan--

BANDARLAMPUNG, RADARLAMPUNG.CO.ID - Pernah mendengar tanaman kitolod, tanaman berbatang lunak ini bisa mencapai ketinggian hingga 60 cm.

Dan memiliki daun tunggal runcing dengan pangkal yang menyempit tepi daun bergigi dan melekuk dengan panjang 5 hingga 17 cm berwarna hijau.

Bunga Kitolod memiliki nama latin laurentia longiflora (L).Peterm ini berbentuk tunggal tegak bertangkai panjang keluar dari ketiak daun mahkotanya berbentuk bintang dan berwarna putih bunga Kitolod mengandung senyawa saponin, alkaloid, dan polifenol.

Nah secara tradisional bunga Kitolod juga sering dijadikan obat radang tenggorokan.

BACA JUGA:IHSG Membara saat Jam Makan Siang, Pemegang Tiga Saham Ini Justru Cuan

Diadopsi dari Youtube Gridkids, Deretan Manfaat Tanaman Kitolod, Salah Satunya Sebagai Antibiotik Alami - Fakta Menarik.

- Sebagai  kesehatan antibiotik alami

Saat mengalami luka kecil atau lecet kita dapat mengobatinya menggunakan daun bunga kitolod.

Bunga Kitolod memilih kandungannya dapat dijadikan antibiotik alami untuk mencegah infeksi pada luka.

Caranya tumbuk daun kitolod hingga halus kemudian tempelkan ke bagian luka namun ramuan ini nggak disarankan untuk luka yang dalam. 

BACA JUGA:Sesuai Harga Emas Hari Ini, Pas Buat Jual?

Apabila itu tetap dilakukan, dikhawatirkan sisa daun yang tertinggal akan menyebabkan infeksi lebih parah.

- Sebagai obat Radang Tenggorokan

Radang tenggorokan secara tradisional bunga kitolod juga sering dijadikan obat radang tenggorokan caranya rebus 3 lembar daunnya dengan 5 gelas air.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: