Daftar Kepala Polres Pesawaran, Ada Polwan yang Jadi Satu-satunya Kapolres Perempuan di Lampung

Daftar Kepala Polres Pesawaran, Ada Polwan yang Jadi Satu-satunya Kapolres Perempuan di Lampung

Sejak dibentuk pada 2016 silam, tercatat enam perwira memimpin Polres Pesawaran. ILUSTRASI--

Ketika itu, Polres Pesawaran baru membawahi empat kepolisian sektor (polsek). 

Terdiri dari Polsek Gedong Tataan, Polsek Padang Cermin, Polsek Tegineneng dan Polsek Kedondong. 

BACA JUGA: Jadi Kapolresta Bandar Lampung Ke-9, Tapi Jenderal Bintang Tiga Pertama Asal Lampung, Siapa Dia?

BACA JUGA: Daftar Kapolresta Bandar Lampung Dari Masa ke Masa, Satu Perwira Pernah Terganjal Kasus Ferdy Sambo

Enam bulan setelah Polres Pesawaran diresmikan, dilakukan peletakan batu pertama pembangunan mapolres pada 9 Mei 2017.

Lokasinya berada di Desa Wiyono, Kecamatan gedong Tataan, Pesawaran, Lampung.

Pada 20 Desember, Kapolda Lampung Inspektur Jenderal (Irjen) Suroso Hadi Siswoyo meresmikan Polres Pesawaran. 

Dalam perjalanannya, sejumlah perwira menengah dengan pangkat Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) ditunjuk memimpin Polres Pesawaran. 

BACA JUGA: Awas Kantong Bolong! Lima Shio Ini Terkenal Doyan Belanja

BACA JUGA: Hati-Hati! Deretan Shio Ini Punya Insting Kuat, Bahaya Buat Kamu yang Suka Bohong

Termasuk AKBP Maya Heny Hitijahubessy, yang menjadi Kapolres Pesawaran, Polda Lampung ke-6.

Ia tercatat sebagai kapolres perempuan pertama di Polres Pesawaran, Polda Lampung. 

Sebelumnya AKBP Maya Heny Hitijahubessy bertugas di Satbrimob Polda Banten.  

Secara berurutan, berikut daftar Kapolres Pesawaran sejak awal pembentukan. 

BACA JUGA: Supaya Sinyal STB Tidak Lemah, Begini Cara Pasang Set Top Box yang Benar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: