Baik untuk Busui, Berikut Ini Jenis Buah Yang Mengandung Kalsium

Baik untuk Busui, Berikut Ini Jenis Buah Yang Mengandung Kalsium

Buah Ara-Foto Pixabay-

RADARLAMPUNG.CO.ID - Salah satu asupan yang penting saat ibu menyusui bayi adalah Kalsium.

Kalsium merupakan mineral penting bagi pertumbuhan serta pemeliharaan kesehatan gigi dan tulang.

Di dalam proses menyusui bayi, ibu akan kehilangan banyak kalsium dalam tubuhnya.

Hal ini dikarenakan kalsium yang ada ikut terserap melalui ASI ketika sedang menyusui.

BACA JUGA:Sejarah Kodim 0429/Lampung Timur, Pisah Dari Kodim 0411/Lampung Tengah, Tiga Kali Berganti Dandim

Terkait hal itu, banyak ibu menyusui tidak sadar jika kekurangan kalsium dapat berbahaya bagi kesehatan.

Ya, utamanya tulang yang sedikit demi sedikit kehilangan kekuatanya sehingga memicu penyakit osteoporosis dini.

Selain itu, kekurangan kalsium juga dapat berpengaruh kepada kekuatan gigi ibu.

Kekurangan kalsium bisa membuat gigi copot dari tempatnya saat ini.

BACA JUGA:Spesifikasi TV Samsung 85 In Crystal UHD 4K CU8000, Layar Lebar Seperti Nonton di Bioskop

Oleh karenanya asupan kalsium sangat diperlukan bagi ibu menyusui.

Utamanya untuk menyeimbangkan fungsi tulang dan gigi.

Biasanya pasca melahirkan dokter akan membawakan obat atau susu yang mengandung kalsium untuk dikonsumsi setiap hari.

Namun tidak jarang, selepas melahirkan ibu menyusui lupa akan hal tersebut karena kesibukannya mengurus bayinya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: