Cukup dari Rumah, Ini Langkah Mudah Cek Saldo Dana BPJS Ketenagakerjaan 2023 Anti Ribet

Cukup dari Rumah, Ini Langkah Mudah Cek Saldo Dana BPJS Ketenagakerjaan 2023 Anti Ribet

Cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan. Sumber Foto. Jmo--

BACA JUGA:Seleksi CPNS Kemenag 2023, Ini PTKN yang Membuka Formasi Kualifikasi Pendidikan Kedokteran

Juga pertanggungan pengobatan yang diberikan saat peserta mengalami kecelakaan kerja atau penyakit yang disebabkan oleh lingkungan kerja.

Apabila peserta mengalami kecelakaan saat berkendara bisa mendapatkan pertanggungan pengobatan.

Atau perawatan sesuai dengan kebutuhan medis yang ditetapkan oleh dokter. 

Kemudian, jika sampai cacat total tetap, kamu juga akan mendapatkan bantuan berupa uang tunai senilai 56x upah.

BACA JUGA:Seleksi CPNS Kemenag 2023, Ini PTKN yang Membuka Formasi Kualifikasi Pendidikan Kedokteran

Selain itu bantuan berupa santunan sementara tidak mampu bekerja sebesar 100 persen.

Adapun pemberian upah selama 12 bulan pertama dan 50 persen upah pada bulan ke-13 hingga sembuh.

Apabila peserta meninggal dunia karena kecelakaan kerja atau penyakit yang disebabkan oleh lingkungan kerja.

Maka ahli waris peserta akan mendapatkan uang tunai sesuai dengan rincian sebagai berikut.

BACA JUGA:Update Tarif Tol Trans Jawa Terbaru 2023 Ruas Semarang – Solo

Santunan meninggal 48x upah  dan manfaat beasiswa maksimal Rp174 juta untuk 2 orang anak.

Manfaat lainnya dari BPJS Ketenagakerjaan yakni Jaminan Kematian yang mana merupakan program perlindungan berupa uang tunai yang diberikan kepada ahli waris peserta.

Uang tunai akan diberikan saat peserta meninggal dunia bukan akibat kecelakaan kerja, manfaat lainnya berupa jaminan hari tua, dan pensiun.

Itulah cara mudah dalam melakukan pengecekan saldo dana BPJS Ketenagakerjaan tanpa ribet ke kantor pusat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: