7 Jenis Burung Perkutut yang Menjadi Peliharaan Para Raja, Nomor 3 Disebut Pemilik Tuah Tertinggi
Sejumlah burung Perkutut menjadi peliharaan raja zaman dulu dan dipercaya memiliki tuah. ILUSTRASI/FOTO TANGKAPLAYAR YOUTUBE BETA TV --
BACA JUGA: Kenali Perbedaan Bougenville Ekor Musang dan Singapura, Harga Serta Cara Perawatan
Bakal ada tamu yang datang ke rumah seseorang.
Jika burung ini masuk ke rumah, kerap dikaitkan dengan pertanda bahwa akan ada tamu yang datang dari jauh.
Tamu yang datang tersebut biasanya bukanlah tamu sembarangan.
Bisa jadi saudara, kerabat, atau teman yang sudah lama tidak pernah berjumpa.
BACA JUGA: Update Harga Bougenville Ekor Musang Oktober 2023
Kedatangan Perkutut menjadi pertanda baik.
Terlebih menjalin silaturahmi menjadi keutamaan khusus dalam Islam.
Munculnya burung ini juga sering dikaitkan dengan akan datangnya rezeki.
Kerap dihubungkan dengan simbol dari rezeki yang akan datang.
BACA JUGA: 5 Ras Kucing Terbesar di Dunia, Cocok Juga Dijadikan Hewan Peliharaan di Rumah
Perlu diketahui, rezeki dalam Islam tidak selalu berarti uang.
Bisa jadi berupa segala sesuatu yang bisa memberikan manfaat.
Jadi ini bisa saja berarti kabar baik seperti umrah, haji, atau rezeki khusus lainnya yang mungkin sebelumnya tak pernah dibayangkan.
Pertanda ketiga cukup menyeramkan. Adanya mahluk halus di rumah
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: