4 Gerakan yang Efektif Hilangkan Lemak di Perut Buncit Wanita Dengan Cepat

4 Gerakan yang Efektif Hilangkan Lemak di Perut Buncit Wanita Dengan Cepat

Atasi perut buncit wanita dengan praktis. Sumber Foto. Istock--

RADARLAMPUNG.CO.ID - Ada beberapa gerakan mudah yang bisa menghilangkan perut buncit pada wanita dengan cepat.

Bagi wanita berperut buncit, saatnya usir lemak berlebih dengan lakukan 4 latihan simple di bawah ini.

1. Mountain Climber

Latihan gerakan Mountain Climber dapat membantu membakar lemak tubuh yang menumpuk.

BACA JUGA: Rendah Kalori, 4 Makanan Sehat untuk Mengecilkan Perut Buncit Wanita

Gerakan fisik Mountain Climber sangat mudah dilakukan seperti halnya saat kamu mendaki gunung.

Adapun latihan gerakan ini bisa kamu coba di rumah secara praktis untuk membantu meningkatkan detak jantung maupun bakar kalori.

Untuk melakukan Mountain Climber silahkan kamu ambil posisi push up dengan tangan yang berada di bawah bahu.


Mountain Climber menjadi salah satu gerakan untuk mengecilkan perut buncit wanita. FOTO PEXELS.COM-POLINA TANKILEVITCH--

Pastikan tubuh membentuk garis lurus dari kepala sampai ke tumit.

BACA JUGA: Tanpa Budget Mahal, 5 Solusi Praktis Atasi Perut Buncit Wanita

Kemudian, angkat kaki kanan dari lantai dan arahkan lutut ke kanan arah dada.

Ketuk lantai dengan kaki kanan untuk kembali ke posisi awal dan lakukan secara pengulangan seakan sedang berlari.

Ada berbagai manfaat yang bisa dirasakan oleh tubuh dari melakukan gerakan ini. Di antaranya dapat mengurangi risiko terkena kolestrol, dibates dan darah tinggi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: