Ini 2 Kriteria Penerima BLT El Nino Rp 400 Ribu, Cek Datanya Sekarang

Ini 2 Kriteria Penerima BLT El Nino Rp 400 Ribu, Cek Datanya Sekarang

Penerima BLT El Nino Rp 400 Ribu. Sumber Foto. Freepik--

RADARLAMPUNG.CO.ID - Cek datanya sekarang untuk mengetahui pasti kriteria penerima BLT El Nino Rp 400 ribu.

Sesuai arahan dari Presiden RI Jokowi, penerima BLT El Nino Rp 400 ribu hanya diberikan oleh kriteria yang berhak mendapat.

Setidaknya ada 2 kriteria pasti yang mendapatkan penyaluran BLT El Nino dari pemerintah yakni sebagai berikut.

Kriteria 1 penerima BLT El Nino Rp 400 ribu adalah masyarakat yang namanya terdaftar di dalam 18,8 juta KPM Kemensos Indonesia.

BACA JUGA: Cek Bansos Kemensos, Bantuan BLT El Nino Rp 200 Ribu Mulai Cair, Ini Caranya

BACA JUGA: BLT El Nino Rp 200 Ribu Cair untuk Kriteria KPM Ini, Cek Data Kemensos Sekarang

Masyarakat bisa lakukan pengecekan data Kemensos melalui laman link cekbansos.go.id untuk dapatkan informasi KPM Bansos.

Klik link laman cek bansos dengan cara login ke pengisan data bagian wilayah yang mana terdiri dari.

- data provinsi

- Kabupaten

BACA JUGA: Suhu Maksimum Di Atas 35 Derajat Celcius, Cek Daftar Lengkap Kota Terpanas di Indonesia Hari Ini

BACA JUGA: Update Suhu Maksimum Harian di Indonesia, Jawa Barat Butuh AC, Panas Mencapai 39,2 Derajat Celcius

- Kelurahan

- Desa

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: