Inilah 4 Cara Mengatasi Ketombe yang Paling Tepat

Inilah 4 Cara Mengatasi Ketombe yang Paling Tepat

Hampir semua orang pernah mengalami masalah pada kulit kepala yaitu ketombe. sumber foto pixabay--

RADARLAMPUNG.CO.ID – Hampir semua orang pernah mengalami masalah pada kulit kepala yaitu ketombe.

Sebenarnya kulit pada kepala kita mengalami regenerasi secara berkala dimana kulit mati, terkelupas dan memberi ruang untuk kulit baru tumbuh.

Kulit kepala yang terkelupas sebelumnya, akan rersangkut pada rambut dan ini yang biasanya disebut sebagai ketombe atau dandruff.

Ketombe tidak hanya menjadi masalah penampilan, tapi dapat menimbulkan stress pada seseorang dan merasa kehilangan percaya diri.

BACA JUGA:Catat! Ini Jadwal dan Lokasi Uji Kompetensi PPPK Lampung Timur

Faktor kulit kering kekurangan nutrisi, akan mudah mengalami ketombe yang lebih parah dibandingkan dengan orang lain.

Hormon yang tidak seimbang, stress, dan pola makan yang tidak baik akan membuat ketombe mereka menjadi lebih banyak.

Untuk orang yang sedang berada di luar negri yang memiliki empat musim, akan menyebabkan ketombe lebih parah saat musim dingin dan gugur.

Solusi terbaik dari pengobatan tradisional china, atau Traditional Chinese Medicine, kelembapan kulit bergantung pada nutrisi dalam darah.

BACA JUGA:Rutan Kota Agung Peringati Hari Pahlawan Sekaligus Deklarasi Zero Handphone dan Peredaran Uang Tunai

Ada dua organ yang berpengaruh pada kesehatan kulit, Organ paru paru dan organ usus besar, sangat berhubungan dengan kesehatan kulit.

Ketika darah kurang nutrisi, untuk kulit kepala akan mudah mengalami kekeringan dan akan menyebabkan ketombe.

Tiga cara menyelesaikan masalah ketobe ini adalah : 

1.Menyelesaikan Penyebab Mendasar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: