Destinasi Wisata Alam Jawa Tengah, Cocok untuk Kamu yang Ingin Rasakan Suasana Hijau Asri
Traveling Jawa Tengah , Yuk ! , 6 Wisata Alam Ini Cocok Untuk Self - Healing salah satunya melakukan perjalanan ke puncak gunung Telomoyo Jawa Tengah . Foto. Instagram@gunung_telomoyo--
RADARLAMPUNG.CO.ID - Di Jawa Tengah terdapat beberapa destinasi wisata alam yang begitu sangat asri.
Provinsi Jawa Tengah yang berada di tengah Pulau Jawa ini menawarkan berbagai pemandangan hijau mulai dari gunung hingga hamparan kebun teh yang sangat indah saat ini sedang tren istilah Self - Healing.
Untuk itu, ada beberapa destinasi wisata alam di Jawa Tengah yang begitu sangat banyak digemari.
Dilansir dari Youtube@Info Unik, seseorang berupaya menyembuhkan luka batin atau mental yang diakibatkan oleh berbagai hal seperti tekanan pekerjaan.
BACA JUGA:Tiga Doa Mustajab yang Tidak Boleh Dianggap Remeh, Doa Ibu Mampu Menembus Langit
Atau mungkin beban kehidupan berkunjung ke alam bebas dan melihat pemandangan hijau bisa jadi salah satu self-healing yang bisa Anda coba .
Dirangkum beberapa sumber, berikut ini adalah enam rekomendasi tempat hijau di Jawa Tengah yang Wajib Anda Kunjungi untuk melakukan self -healing, antara lain:
1. Kebun Teh Tambi
Kebun teh Tambi merupakan referensi bisa di jadikan Traveling ke Jawa Tengah.
Ya, Kebun Teh Tambi yang terletak di desa Tambi Kecamatan kejajar Kabupaten Wonosobo Jawa Tengah ini menjadi tujuan yang sangat tepat untuk Self -Healing.
BACA JUGA:Tiga Doa Mustajab yang Tidak Boleh Dianggap Remeh, Doa Ibu Mampu Menembus Langit
Mengapa demikian ? Hamparan Hijau Kebun Teh dan Udara yang sejuk tentunya akan membuat pikiran menjadi tenang.
Apalagi, Baru - baru ini kebun teh Tambi juga menawarkan hal yang baru yaitu pengunjung bisa berjalan kaki pada Jalan Bambu yang dibangun di atas kebun teh.
Jalan Bambu ini membentang dan membelah hijaunya kebun teh. Sehingga, pengunjung bisa berjalan santai sambil menikmati indahnya pemandangan terdapat ber swafoto dengan hasil yang ciamik.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: