7 Gedung Tertinggi di Dunia Apakah Monas Termasuk?
Membangun gedung yang tinggi menjulang awan sering menjadi trend dan persaingan antar negara di dunia. Sumber foto Pixabay.com--
RADARLAMPUNG.CO.ID - Membangun gedung yang tinggi menjulang awan sering menjadi trend dan persaingan antar negara di dunia.
Selama beberapa tahun kebelakang banyak sekali pembangunan gedung-gedung yang sangat beragam tinggi nya.
Gedung pencakar langit seperti ikon tersendiri pada sebuah kota, layaknya seperti sebuah simbol yang mencerminkan sebuah kota atau negara tersebut.
Gedung pencakar langit merupakan image yang melambangkan kota itu sendiri, Semakin tinggi suatu gedung menjadi kebanggan tersendiri bagi sebuah kota atau negara.
BACA JUGA:Demi Stabilitas Ekonomi Kerakyatan, KPPS Tekankan Pentingnya Pemilu Damai
Langsung saja, Berikut ini adalah 7 Gedung tertinggi di dunia :
7.Guangzhou CTF Finance Centre
Gedung ini telah di resmikan di tahun 2016, gedung Guangzhou CTF Finance Centre mempunyai ketinggian 530 meter.
Di dalam gedung ini terdapat banyak fasilitas umum seperti mall, kantor, hotel, hingga thater. Disini juga terdapat lift yang di sebutkan
sebagai lift tercepat yang pernah ada di dunia, lift yang sangat cepat ini bisa beroperasi dan melaju dengan kecepatan 72 KM per jam.
Dengan menggunakan lift ini si pengguna hanya membutuhkan waktu 42 detik saja untuk menuju ke lantai 95 dari lantai 1.
BACA JUGA:21 Referensi Wisata Pantai di Jawa Tengah, Cocok untuk Healing saat Akhir Pekan
6.One World Trade Center
Jika bicara tentang New York, sudah pasti merupakan gudangnya menara-menara pencakar langit. Salah satu gedung yang bisa membuat pengunjungnya merasa seperti di atas awan adalah
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: