5 Hewan Ekstrem yang Sengaja Diternak untuk Jadi Bahan Olahan Kuliner, Ada Yang Dipercaya Bawa Keberuntungan

5 Hewan Ekstrem yang Sengaja Diternak untuk Jadi Bahan Olahan Kuliner, Ada Yang Dipercaya Bawa Keberuntungan

Beberapa Hewan Ekstrim Dimanfaatkan Industri Pengolahan Peternakan di Dunia. Ilustrasi/foto.pixabay.com--

Bagian bawah tubuh terdapat juga varian cerpelai yang memiliki warna bulu sepenuhnya putih atau coklat muda.

Karena tingginya peminatan akan blue cerpelai yang sangat diminati ini industri peternakan cerpelai tumbuh pesat.

BACA JUGA:Tak Berformalin, Anggur Cina Kandung Lapisan Lilin

Cerpelai yang telah dipasangkan dan melahirkan anak anaknya akan dibiarkan hingga usia menyusui selesai.

Setelah mencapai ukuran yang cukup anak-anak cerpelai akan dipisahkan dan ditempatkan di kandang pembesaran di dalam kandang.

Pembesaran Cerpelai ini akan diberi makanan yang telah disiapkan di atas masing-masing kandang mereka.

Setela tubuh cerpelai berkembang dan memenuhi standar perusahaan cerpelai tersebut akan diambil dan dimasukkan ke dalam sebuah kotak khusus yang berisi gas beracun.

BACA JUGA:Update Peringatan Dini Cuaca di Indonesia, Cek Daftar Daerah Potensi Terdampak Hujan Termasuk Jawa Timur

Cerpelai yang telah tidak bernyawa akan ditempatkan dalam wadah rak untuk menjalani proses pengulitan kulit.

Lalu, Cerpelai yang telah terpisah dari bagian dalam tubuhnya akan dibersihkan terlebih dahulu dan ditempatkan di tatakan khusus.

Selanjutnya kulit cerpelai akan diberi label dan disortir sesuai dengan warnanya disinilah tahap yang paling krusial dimulai saat proses penyortiran berdasarkan warna bulu-bulu cerpelai akan dideteksi oleh sistem komputer.

Sehingga dapat disortir dengan detail dan variasinya kemudian masuk ke tahap akhir dimana bulu cerpelai yang telah disortir akan diperiksa secara manual.

BACA JUGA:Destinasi Wisata Sejarah di Cirebon Tahun 2023, Bantu Kamu Kenal Sejarah Masa Lampau

Setelah dinyatakan lolos, bulu cerpelai akan di packing dalam plastik dan dimasukkan ke dalam kardus.

Biasanya bulu ini akan langsung dikirim ke pihak pengolah selanjutnya untuk digunakan dalam industri fashion. Seperti pembuatan baju Jaket dan produksi lainnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: