Doa Menyembuhkan Penyakit Mata Rabun, Lengkap Cara Mengamalkannya

Doa Menyembuhkan Penyakit Mata Rabun, Lengkap Cara Mengamalkannya

Doa menyembuhkan penyakit mata. Sumber Foto. Freepik--

RADARLAMPUNG.CO.ID - Amalan doa untuk menyembuhkan penyakit mata rabun adalah salah satu bagian dari ikhtiar.

Ada beberapa kumpulan doa harian yang bisa di amalkan sebagai suatu jalan ikhtiar untuk memohon kepada Allah Swt agar diberikan kesembuhan dan kesehatan mata terjaga.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut kumpulan doa menyembuhkan penyakit mata rabun lengkap cara mengamalkannya.

1. Doa meyembuhkan mata rabun di dalam al Quran  Surah Al- Qaf ayat 22 yang berbunyi.

BACA JUGA:Cuaca di Lampung Hari Ini, Lengkap Dengan Daftar Daerah Berpotensi Terdampak Hujan di Indonesia

Laqad kunta fii ghaflatin min haadzaa fakasyafnaa 'anka ghithaa-aka fabasharukal yauma hadiid

Artinya: "Sesungguhnya kamu berada dalam keadaan lalai dari (hal) ini.

Maka kami singkapkan dari padamu tutup (yang menutupi) matamu.

Maka penglihatan mu pada hari itu amat tajam,".(QS. Al-Qaf ayat 22)

BACA JUGA:Mau Liburan Akhir Tahun? Cek Promo Tiket Garuda, Cocok untuk Kamu yang Ingin Berliburan ke Luar Kota

Untuk mengamalkannya bacalah surah ini di awali dengan membaca Al fatihah sebanyak 7 kali.

Kemudian, baca surah QS. Al - Qaf sebanyak 14 waktu.

Setelah membaca doa, konsumsi 21 wortel sebagai pelengkap dari ikhtiar.

2. Doa memohon kesembuhan dari segala penyakit menurut ilmu hadis yang berbunyi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: