Daftar Jus Buah yang Baik Bagi Kesehatan Tubuh Agar Tidak Mudah Sakit
Jus buah untuk kesehatan tubuh. Sumber Foto. Pixabay--
RADARLAMPUNG.CO.ID - Jaga kesehatan tubuh agar tidak mudah sakit dengan konsumsi jus buah yang bervitamin tinggi.
Mengkonsumsi jus buah memang sangat baik sekali untuk menjaga kesehatan tubuh agar tetap berstamina dan tidak mudah sakit.
Ada beberapa jus buah yang mempunyai kandungan vitamin cukup tinggi dan bisa melindungi tubuh dari serangan virus.
Virus yang menyebar dan menempel masuk ke dalam tubuh akan melemahkan sistem imun dan dan membuat seseorang gampang terkena penyakit.
Untuk mencegah virus masuk ke dalam tubuh, berikut ini beberapa daftar jus yang baik bagi kesehatan agar tidak mudah sakit.
1. Jus jeruk murni
Jus pertama yang dapat menyehatkan tubuh yakni perasan jeruk murni.
Jeruk murni yang diperas dan dijadikan jus minuman mengandung vitamin C yang baik untuk kesehatan.
BACA JUGA:Jelang Hari Ibu, TDM Gelar Seminar Safety Riding di Kelurahan Beringin Raya
Tubuh akan terlindungi dari serangan virus penyakit dan menguatkan sistem imun secara alami.
Untuk membuat minuman jus murni, cukup siapkan buah yang segar dan mengandung banyak air.
Setelah itu, peras jeruk sampai air keluar dan taruh ke dalam gelas.
Rasanya yang nikmat dan baik untuk kesehatan bisa cegah berbagai penyakit yang ingin masuk ke dalam tubuh.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: