Begini Cara Cek Formasi CPNS 2024 Periode I, Ini Syarat Lengkapnya
Cara cek formasi CPNS 2024. Sumber Foto. Freepik--
RADARLAMPUNG.CO.ID - Pendaftaran CPNS 2024 periode I akan segera dibuka pada Maret, lengkap dengan formasi yang telah ditetapkan.
Pada tahun 2024, pemerintah telah menyiapkan sebanyak 2,3 juta formasi untuk masyarakat yang ingin mengikuti seleksi penerimaan CASN.
Bagi yang berminat mengikuti seleksi CPNS tahun 2024 bisa cek formasi apa saja yang dibutuhkan dengan cara yakni sebagai berikut.
- Silahkan para peserta akses link resmi bkn di sscasn.bkn.go.id.
BACA JUGA: Seleksi CPNS 2024 Tahap I Siap Dibuka Maret, Siapkan 5 Dokumen Ini Sekarang
-klik link tersebut dan pilih halaman utama dengan 4 katagori pencarian yakni.
Pendidikan, program studi, instans, jenis pengadaan CASN dan PPPK.
- Setelah itu klik cari pada laman yang nantinya akan memuat informasi jabatan, instansi, unit kerja.
Kemudian, jenis pengadaan, penghasilan dan jumlah formasi yang dibutuhkan.
BACA JUGA: Berapa Batasan Usia Maksimal Daftar CPNS 2024? Cek Ketentuannya untuk Semua Lulusan
Adapun untuk formasi yang menjadi proritas tahun 2024 dan menjadi peluang lolos CPNS cukup tinggi yakni.
- Pendidikan
- Kesehatan
- Bidang IT
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: