Iklan Bos Aca Header Detail

Cara Mudah Bikin Sambal Rampai Khas Lampung, Dijamin Nambah Nasi Terus!

Cara Mudah Bikin Sambal Rampai Khas Lampung, Dijamin Nambah Nasi Terus!

Sambal rampai khas Lampung. FOTO TANGKAPAN LAYAR/[email protected]

RADARLAMPUNG.CO.ID – Berikut ini merupakan cara mudah bikin sambal rampai khas Lampung, dijamin yang makan bakal nambah nasi terus.

Sambal rampai memang dikenal dengan rasanya yang otentik, apalagi rampai atau tomat kecil-kecil sangat jarang ditemukan di luar Lampung. 

Sebagaimana yang direview oleh salah satu content creator Instagram @machelwie, yang mengatakan bahwa rasanya sangat enak dan seger banget.

Para penggemar kuliner khas Lampung wajib mencoba untuk makan sambal rampai yang rasanya dijamin maknyus. 

BACA JUGA:Gubak Hills Cafe & Nature, Rekomendasi Cafe di Atas Bukit yang Suguhkan Pemandangan Kota Bandar Lampung

Selain itu baik bahan-bahan maupun cara membuat sambal yang satu ini pun sangatlah mudah.

Jika kalian ingin recook alias memasaknya dirumah sebagai pelengkap saat makan ayam goreng bersama lalapan.

Inilah bahan-bahan yang harus disiapkan dan cara mudah membuat sambal rampai khas Lampung dirumah:

Bahan-Bahan Sambal Rampai Khas Lampung

BACA JUGA:Arti Sengkolo Dalam Primbon Jawa dan Weton yang Rentan Terhadapnya saat Malam 1 Suro

- 8 Buah Cabe Kriting

- 8 Buah Cabe Caplak/Cabai Rawit (sesuai selera)

- 1 Bungkus Terasi Sachet (dibakar)

- Garam secukupnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: