Menginap Sehari Semalam Di Homestay murah di Desa Bahway Lampung, Eksplor Agrowisata hingga Wisata Kuliner

Menginap Sehari Semalam Di Homestay murah di Desa Bahway Lampung, Eksplor Agrowisata hingga Wisata Kuliner

Desa Bahway Lampung Barat pernah masuk nominasi 300 besar Adwi tahun 2022. Ilustrasi/Foto Instagram@ sanak_kembahang--

Jalur yang menantang tetapi seru sebagai obat dahaga bagi para pecinta adrenalin.

View yang bagus dari ketinggian 2262 mdpl menjadikan gunung ini gunung tertinggi di Lampung.


Suasana Desa Bahway Lampung Barat yang masih asri. Foto Tangkap Layar Video Youtube@Suasana Desa TV--

Dari camping pendakian gunung pesagi bisa menikmati sunrise dan sunset dari atas gunung pesagi.

Lalu, Anda juga bisa menikmati destinasi wisata alam lainnya di kawasan desa Bahway Lampung Barat.

Diantaranya, sunrise camp, camp ground, way rekok water tubing, air terjun batu sejajar, angrowista, pulau dewa, menjelajahi goa, wisata kuliner, adat budaya, serta kearifan lokal dan masih banyak lagi.

Air Terjun Batu sejajar ramuan ini berada di jalur pendakian, air yang jernih dan alami menjadikan air ini sejuk dengan suasana alami yang masih terjaga.

BACA JUGA:Mulai Dari Sungai Way Kabul hingga Sawah Terasering, Pesona Keindahan Desa Wisata Datar Petay Lampung Barat

BACA JUGA:Temiangan Hill, Wisata Alam di Lampung Barat Dengan Konsep Camping Ground: Rute, Tiket Masuk Dan Fasilitas

Ada juga Sabah barak Bahway, tempat healing view sawah dengan background gunung pesagi membuat betah dan nyaman.

Selain, wisata alam,  di desa Bahway Lampung Barat ini dapat dijadikan lokasi agrowisata salah satunya agrowisata kebun jeruk.

Agrowisata kebun jeruk ini sebagai alternatif wisata keluarga menikmati indahnya gunung pesagi.

Ataupun, bisa dijadikan lokasi wisata edukasi karena selain agrowisata kebun jeruk, di desa bahway ini juga sebagai lokasi edu wisata tempat pembuangan sampah dimana pengelolaan sampah yang benar dan tepat.

BACA JUGA:Pemkot Bandar Lampung Dorong Taman Agrowisata Jadi Sumber Penghasil Ekonomi Baru

BACA JUGA:TDM Gelar Honda ADV 160 Urban Exploride ke Agrowisata BMJ

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: