Berkah di Bulan Ramadan, Pengusaha Kosmetik binaan BRI Ini Omsetnya Meningkat Pesat

Berkah di Bulan Ramadan, Pengusaha Kosmetik binaan BRI Ini Omsetnya Meningkat Pesat

--

"Untung dari bisnis skincare itu memang ada, tapi kan juga ada risikonya. Jadi, untuk mengembangkan usaha ini kita memilih ke pendanaan yang minim bunganya.

Nah, kebetulan fasilitas KUR di BRI ini menurut saya bunganya cukup ringan sehingga sangat membantu mengembangkan usaha saya saat ini," jelas Novi.

BACA JUGA:Promo Indomaret Spesial Momen Lebaran, Nikmati Diskon Hemat Kue Hari Raya Mulai Rp 18 Ribu

BACA JUGA:Promo Indomaret Personal Care Ramadhan, Belanja Murah Spesial Skincare

Novi sendiri sudah 3 kali mengajukan pendanaan KUR dari BRI yang semuanya dimanfaatkan sebagai modal tambahan membuka cabang baru

Jadi, setelah melakukan survey dan menemukan lokasi toko yang cocok untuk cabang baru, baru kemudian ia mengajukan pendanaan yang dibutuhkan dari BRI.

"Pertama kali mendapatkan KUR dari BRI ini tahun 2022, sekitar Rp500 juta untuk masa tenor 1 tahun.

Lalu setelah itu mengajukan kembali dengan nominal dan tenor yang sama.

BACA JUGA:12 Paket Hemat Ramadhan Dalam Promo Belanja Murah di Alfamart, Jangan Sampai Kelewatan!

BACA JUGA:Nafas Lebih Segar, Belanja Murah Produk Permen di Alfamart, Cek Katalognya

Baru kemudian, yang terakhir ini jumlahnya cukup besar yaitu sekitar Rp3 miliar untuk membeli toko," cerita Novi.

Usaha Novi pun semakin berkembang dengan penjualan yang juga semakin meningkat.

Namun, selalu ada cerita suka duka yang mengiringi perjalanan usaha lokal miliknya ini.

Misalnya saja tantangan produk kecantikan yang sekarang cepat viral.

BACA JUGA:Rekomendasi HP 2 Juta Terbaru 2025, Bongkar Performa Samsung Galaxy A06 5G

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: