Duel HP Android 1 Jutaan Poco dan Realme, Mana yang Paling Spek Dewa
Perbandingan HP 1 Jutaan, Poco C71 vs Realme Note 60x -realme.com-
Namun, Realme memiliki satu keunggulan yang jarang ditemukan di kelas harga 1 jutaan, yaitu sertifikasi IP54.
Fitur ini membuatnya tahan debu dan percikan air, memberi rasa aman ketika dipakai di luar ruangan. Poco C71 belum memiliki fitur tersebut.
Kedua ponsel juga mendukung RAM dinamis 4GB+8GB, memori internal besar 128GB, serta sistem operasi berbasis Android versi terbaru.
Semua ini memiliki daya tarik masing-masing produk, tergantung prioritas yang kamu cari.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
