Momen Dua Tokoh Partai Demokrat Asal Lampung Bertemu

Rabu 22-09-2021,15:39 WIB
Editor : Widisandika

KETUA Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Demokrat Andi Arief bersilaturahmi ke kediaman anggota Dewan Pertimbangan Partai Demokrat Zulkifli Anwar yang juga anggota DPR RI. Silaturahmi antar dua tokoh Lampung itu dalam rangka konsolidasi partai. (*)

Tags :
Kategori :

Terkait