Ini sebagai bentuk pengabdian dosen Universitas Teknokrat Indonesia kepada masyarakat. Khususnya siswa SMK Islam Adiluwih.
"Harapannya, kegiatan ini dapat memberikan manfaat berupa pengetahuan tambahan serta peningkatan kompetensi bagi siswa di SMK Islam Adiluwih untuk menghadapi persaingan global di masa yang akan datang," sebut Dr. H. Mahathir Muhammad, S.E., M.M. (*)