5. Air Terjun Putri Malu
Terletak di Juku Batu, Banjit, Kab.Way Kanan, Lampung
6. Air Terjun Lestari atau Curug Lestari
Berlokasi di Pubian, Kab. Lampung Tengah
Wisata Air Terjun Cukug Lestari di Kab. Lampung Tengah mungkin belum familiar wisatawan luar kota Lampung. Karena letaknya tersembunyi di tengah hutan.
BACA JUGA:Traffic Light Padam Lagi, Dishub Tanggamus Beri Penjelasan Begini
Padahal, Air Terjun ini Curug lestari bisa dibilang "Surga " karena ke eksostisan alamnya dan menakjubkan.
Keunikan Air terjun Curug Lestari, letaknya tersembunyi ditengah hutan, sejuknya air berpadu suasana sejuk hutan yang rindang, ketinggian air terjunnya sekitar 30 sampai 35 meter dan pesona keindahan alam yang ada di wisata air terjun Curug Lestari.
Kendati demikian, Pengunjung juga tetap waspada akan keselamatan. Pasalnya, Wisata Air Terjun Curug Lestari memiliki beberapa spot yang licin.
7. Air Terjun Bakoman
Lokasi di Desa Air Putih, Pulau Panggung, Lampung
BACA JUGA:KPK Nyatakan Banding Atas Vonis Kasus Suap Penerimaan Mahasiswa Baru Unila
8. Air Terjun Sinar Tiga
Berlokasi di Dusun Sinar Tiga, Desa Harapan Jaya, Kec.Padang Cermin, Kabupaten Pesawaran, Lampung.
9. Air Terjun Curup Tujuh
Berlokasi di Kawasan Hutan Lindung, Desa Marga Jaya, Kec.Selagai Lingga , Lampung Tengah, Lampung.