RADARLAMPUNG.CO.ID – Pada hari kiamat kelak, seluruh umat manusia akan dikumpulkan di satu tempat.
Tempat dikumpulkannya seluruh manusia pada hari kiamat dikenal dengan nama Padang Mahsyar.
Padang Mahsyar akan menjadi tempat dikumpulkannya umat manusia pada hari kiamat kelak.
Adapun kondisi manusia ketika di Padang Mahsyar adalah dalam keadaan tidak beralas kaki.
BACA JUGA: Berbeda dengan Ilmu Agama, Begini Skenario Kiamat Menurut Ilmu Sains
Umat manusia tidak beralas kaki, tidak berkhitan dan bahkan tidak mengenakan sehelai benangpun alias telanjang.
Ketiga hal tersebut menggambarkan keadaan umat manusia ketika dikumpulkan di Padang Mahsyar.
Merujuk pada buku Ensiklopedia Kematian yang disusun oleh Imam Al-Qurthubi di halaman 188.
Imam Muslim meriwayatkan sebuah hadist yang sejalan dengan keadaan manusia saat dikumpulkan di Padang Mahsyar pada hari kiamat.
BACA JUGA: Jangan Dzolim! Begini Nasib Para Penguasa di Hari Kiamat
Dari Ibnu Abbas berkata bahwasannya Rasulullah shallallahu’alaihi wa sallam bersabda tentang kondisi manusia pada hari kiamat kelak.
Pada hari kiamat nanti seluruh umat manusia akan dikumpulkan untuk menghadap Allah SWT.
Umat manusia akan berada dalam keadaan tidak beralas kaki, tidak berkhitan dan telanjang.
Hadist tersebut juga sejalan dengan firman Allah SWT dalam Al-Qur’an Surat Al-Anbiya’ ayat 104 yang artinya:
BACA JUGA: Subhanallah! Ini Sosok Manusia yang Pertama Kali Diberi Pakaian Pada Hari Kiamat